Pandangan Leo Tolstoy tentang Rasulullah

 


Seorang sastrawan dunia, Leo Tolstoy, berkata, "Cukuplah menjadi kebanggaan bagi Muhammad SAW ketika dia berhasil menyelamatkan umatnya yang hina dari cengkraman adat yang tercela. Lalu dia bukakan di hadapan mereka jalan kemajuan. Syariat Muhammad SAW akan memimpin dunia karena selaras dengan akal dan kebijaksanaan."

 

Ditulis ulang oleh Qonitah Rifda Zahirah dari buku “Muhammad Sang Inspirator Dunia” karya Dr. Aidh Al-Qarni.

 

Tidak ada komentar